tahun di pasar Forex

Analisis teknis EURUSD 23.08.17

EURUSD

Pasangan mata uang ini cenderung diam ketika Mario Draghi diharapkan akan menyampaikan pidato pada pukul 7 malam (GMT) nanti. Jika pidato tersebut mengindikasikan penghentian rangsangan ekonomi zona euro, harga diperkirakan akan meningkat. Pada saat bersamaan, jika keputusan ditunda, pasangan mata uang ini akan bergerak cenderung turun.

Harga berada di bawah Bollinger band tengah, di level SMA 5, tetapi di bawah SMA 14. RSI berada di bawah level 50% dan bergerak horizontal. Stoch meninggalkan zona oversold.

Rekomendasi perdagangan:

Pernyataan Draghi akan menjadi menguntungkan bagi Euro, pasangan mata uang ini diperkirakan akan naik ke titik 1.1825 dengan kemungkinan pertumbuhan lebih jauh hingga titik 1.900, namun jika ini tidak terjadi, pasangan mata uang tersebut akan mendapat tekanan dan harganya akan turun.ke titik  1.1685 dan berikutnya mungkin bergerak ke titik 1.1600.

Ulasan lainnya

Choose your language